Minggu, 30 November 2014

Memiliki kendaraan bermotor saja mungkin sudah sangat beruntung bagi sebagian orang, namun yang namanya sifat manusia adalah tidak pernah puas dengan apa yang dimiliki. Bila motor lama usang, selalu mencari motor baru yang lebih bagus dan mahal. Apalagi bagi orang-orang yang punya hobi mengoleksi motor-motor keluaran terbaru, tentu hal ini menjadi kesenangan tersendiri. Berikut ini 6 motor termahal di dunia.
Dodge Tomahawk v10 superbike
Motor seharga US$555 ribu atau sekitar Rp. 5 miliyar ini hanya di produksi 10...
Minggu, 30 November 2014 by Unknown · 0
Jumat, 27 Juni 2014

Harga tidak pernah bohong, demikian kalimat salah satu iklan sepatu kelas atas yang pernah saya lihat beberapa waktu lalu. Mungkin ini menggambarkan mutu dari benda tersebut. Harga yang mahal berarti produknya sangat berkualitas. Proses awal pembuatan produk hingga sampai ke tangan kita membutuhkan biaya yang tidak sedikit, maka harga...
Jumat, 27 Juni 2014 by Unknown · 0
Kamis, 26 Juni 2014

Kekuasaan sepanjang rentang sejarah peradaban manusia sering muncul dengan rupa yang berbeda-beda. Ketika Nero membumihanguskan kota Roma, kekuasaan tampil dengan wajah terbengisnya. Tetapi bisa juga begitu manis, ketika Sang Nabi mengampuni musuh-musuhnya setelah melintasi gerbang kota Mekkah dengan susah payah. Bila rasa sepi berbentuk,...
Kamis, 26 Juni 2014 by Unknown · 8

Demokrasi berawal dengan seorang buruk muka yang dipukul punggungnya. Namanya Thersites, tokoh yang tak banyak dikenal dalam puisi Iliad karya Homeros dari sekitar abad ke-9 Sebelum Masehi. Dalam kisah para raja dan pangeran yang membawa ribuan prajurit untuk berperang mengalahkan Kota Troya ini Thersites dilukiskan sebagai ”lelaki paling...
by Unknown · 0
Selasa, 24 Juni 2014

Apa yang kita harapkan dari seorang calon presiden untuk negeri yang selalu mendung ini? Mungkin jawaban Ruhut Sitompul akan berbeda dengan jawaban anda. Atau mungkin keinginan para buruh tidak serumit keinginan kalangan konglomerat. Tapi yang jelas seorang presiden dipilih karena membawa harapan yang lebih baik. Saat ini tahapan pemilihan...
Selasa, 24 Juni 2014 by Unknown · 1
Rabu, 25 September 2013

Segitiga Bermuda merupakan teka-teki alam semesta yang membuat manusia bingung untuk mengungkapkannya semenjak 500 tahun lalu saat Colombus menemukan Amerika pada 1492 M. Hingga sekarang daerah tersebut tetap menjadi misteri sekalipun berbagai perkiraan dan prediksi telah disampaikan. Fenomena ini merupakan salah satu keajaiban alam yang...
Rabu, 25 September 2013 by Unknown · 0
Rabu, 18 September 2013

Tubuh astral dapat mempertunjukkan diri kepada orang lain terpisah dari tubuh fisik, baik dalam maupun sesudah hidup di dunia. Seseorang yang telah menguasai tubuh astral, tentu dapat meninggalkan tubuh fisik kapan saja, untuk mengunjungi seorang teman di tempat yang jauh. Jika orang yang dikunjungi itu seorang clairvoyant, yaitu telah...
Rabu, 18 September 2013 by Unknown · 0
Langganan:
Postingan (Atom)